ACARA PUNCAK FESTIVAL ANAK SHOLEH JILID 2
18 November 2018
Dibaca 265 Kali
FESTIVAL ANAK SHOLEH adalah program tahunan Desa Bojongsoang dalam menciptakan generasi muda yang beriman dan berakhlakul karimah.
Acara Puncak Festival Anak Sholeh Jilid 2diikuti lebih dari 400 orang peserta, itulah yang membedakan dengan tahun yang lalu yang hanya diikuti 200 orang peserta.
Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin