VERIFIKASI VALIDASI KPM PBST DESA BOJONGSOANG

11 Maret 2022
Dibaca 417 Kali
VERIFIKASI VALIDASI KPM PBST DESA BOJONGSOANG

Tim Verifikasi Validasi KPM PBST Desa Bojongsoang yang terdiri dari unsur Perangkat Desa yang diwakili oleh Kasi Kesejahteraan Rakyat ( Kesra ), PUSKESOS Desa Bojongsoang dan Tim dari pihak POS terjun kelapangan untuk memastikan tersalurnya bantuan tepat sasaran sekaligus dokumentasi sebagai bahan pertimbangan ke Pemerintah Pusat dalam hal ini ke KEMENSOS. Jumlah KPM PBST Desa Bojongsoang yang harus di Verifikasi Validasi berjumlah 780 KPM